Metro

Home|Tag: Metro

Arus Mudik, Polda Metro Jaya Siagakan 28 Titik Pos Pengamanan

  JAKARTA, KOMPAS.com - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyiapkan 28 titik pos pengamanan untuk memantau arus mudik dalam menyambut Hari Raya Idul Adha 1441 H. Hal ini dilakukan dalam upaya mengantisipasi terjadinya arus mudik lokal, mengingat saat Lebaran kemarin kegiatan perpindahan dari satu wilayah ke wilayah lain dilarang guna mengurangi

By |2020-07-30T00:50:51+00:00July 30th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , |0 Comments

Polda Metro Terjunkan 3.327 Personel Amankan Mudik Idul Adha

TEMPO.CO, Jakarta - Polda Metro Jaya menerjunkan 3.200 personel polisi untuk menjaga arus mudik Idul Adha yang jatuh pada hari Jumat, 31 Juli 2020. Selain itu, akan ada penambahan personel pengamanan dari Kodam Jaya dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.  "Dari Kodam Jaya 100 personel, Pemda 122 personel, total 3.327 personel. Ini kekuatan yang

By |2020-07-29T11:11:12+00:00July 29th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , |0 Comments

Polda Metro Jaya Siagakan 28 Pos dan 749 Personel Amankan Mudik Idul Adha

```figure_image {"alt":"","caption":"Polantas mengatur jalanan. Foto: Anggi Dwiki Dermawan/kumparan","hash":"0h1oDmHHT3bkB5FEcGNLIRF0NCbS9KeH1DHSI_Xil6MHQDJykTRCUhdVUcYnEHLCkeEHIoIVwVdXEGIHwRQyYh","quality":0,"style":0} Ditlantas Polda Metro Jaya telah menyiapkan sebanyak 28 pos pemantauan jelang hari raya Idul Adha yang jatuh pada Jumat (31/7). Pos itu akan disebar di seluruh wilayah hukum Polda Metro Jaya. “Ada 28 titik pos PAM yang akan disebar di seluruh wilayah hukum Polda Metro

By |2020-07-29T09:32:44+00:00July 29th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , , , |0 Comments

Pantau Mudik Idul Adha, Polda Metro Jaya Siapkan 28 Pos Pengamanan

JAKARTA, iNews.id - Polda Metro Jaya memprediksi arus lalu lintas termasuk mudik meningkat saat Idul Adha tanggal 31 Juli 2020 mendatang. Untuk mengantisipasi lonjakan, Polda Metro Jaya menyiapkan 28 pos pengamanan yang tersebar di berbagai titik. "Ada 28 pos pengamanan yang disebar di wilayah hukum Polda Metro Jaya," kata Direktur Lalu Lintas Polda

By |2020-07-29T09:18:11+00:00July 29th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , , |0 Comments

Polda Metro Jaya Siagakan 28 Titik Pos Pengamanan Idul Adha 1441 H

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyiapkam pos pengamanan untuk memantau arus mudik menyambut Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriah. Setidaknya ada 28 pos pengamanan yang tersebar di beberapa wilayah hukum Polda Matro Jaya. "Untuk Pos Pam itu ada 28 titik. Itu tersebar diseluruh wilayah Polda Metro Jaya," ujar

By |2020-07-29T08:36:01+00:00July 29th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , |0 Comments

Ditlantas Polda Metro Siapkan 28 Titik Pengamanan Idul Adha

Sebanyak 749 polisi lalu lintas pun akan diterjunkan ke 28 pos pengamanan. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya telah menyiapkan sebanyak 28 titik pos pengamanan untuk memantau kondisi arus lalu lintas saat Idul Adha. Hal itu dilakukan lantaran Hari Raya Idul Adha jatuh pada Jumat (31/7) atau masa libur panjang

By |2020-07-29T07:39:14+00:00July 29th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , |0 Comments

Begini Cara Polisi Tangani Klaster Covid-19 di Kantor Samsat Polda Metro

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Dwi Oktavia membenarkan adanya ratusan karyawan perkantoran di Ibu Kota yang terpapar virus Corona atau Covid-19. Dia menyebutkan, berdasarkan data yang ada saat ini jumlah karyawan yang terpapar Covid-19 sudah mencapai 440 orang di 68 perkantoran. "Iya benar, itu menjadi kewaspadaan kita bersama," kata Dwi saat

By |2020-07-27T23:35:38+00:00July 27th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , , |0 Comments

Kemarin, komplotan perompak hingga perkara editor Metro TV

Jakarta (ANTARA) - Beragam peristiwa di wilayah Jakarta terjadi pada Senin (20/7), mulai dari komplotan perompak, aturan baju lengan panjang di KRL, bantuan siswa sekolah swasta, penumpang terminal bertambah, hingga kelanjutan perkara editor Metro TV.Berikut rangkuman berita metropolitan yang disajikan oleh LKBN ANTARA. 1. Penyidik Direktorat Kepolisian Air dan Udara (Ditpolairud) Polda Metro

By |2020-07-20T23:50:58+00:00July 20th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , |0 Comments

Polair Polda Metro Jaya Ringkus Empat Perompak Bersenjata Api

Jakarta: Direktorat Kepolisian Perairan Polda Metro Jaya menangkap empat perompak kapal nelayan ikan di perairan sebelah utara Pulau Sabira, Kepulauan Seribu, sekitar pukul 02.00 WIB, Minggu, 19 Juli 2020. Empat perompak tersebut yakni Bastiar, 22, Baharudin, 38, Dado, 30, dan Udin, 42.  "Ini area mereka dan ini sangat meresahkan nelayan. Memang sering dilaporkan

By |2020-07-20T23:32:51+00:00July 20th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , |0 Comments

Polda Metro Jaya Buru Bos Kawanan Bajak Laut Teluk Jakarta

TEMPO.CO, Jakarta - Penyidik Direktorat Kepolisian Air dan Udara (Ditpolairud) Polda Metro Jaya kini tengah memburu pimpinan komplotan perompak nelayan di perairan Teluk Jakarta dan sekitarnya. "Yang mengendalikan masih kita kejar, mudah-mudahan segera kita amankan, kita tangkap dia," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus, dalam ekpos kasus itu di

By |2020-07-20T15:40:24+00:00July 20th, 2020|Categories: Berita|Tags: , , , , , , , , , |0 Comments